Semarang, ft.undip.ac.id. Sebanyak 115 Proposal Mahasiswa FT Undip pada kegiatan PKM didanai Dikti 2015, jumlah tersebut meningkat signifikan dari tahun 2014. 115 Proposal PKM ini akan berkompetisi kembali untuk dapat dipilih mengikuti PIMNAS 2015. Semoga peningkatan jumlah proposal yang diterima 2015 ini linier dengan peningkatan keaktifan mahasiswa dalam menempuh semua proses pembelajaran di FT Undip. Jumlah Proposal yang lolos tiap Program Studi di FT Undip.

  1. Teknik Sipil sebanyak 4 proposal
  2. Teknik Kimia sebanyak 16 proposal
  3. D3 Teknik Kimia sebanyak 7 proposal
  4. Teknik Mesin sebanyak 14 proposal
  5. D3 Teknik Mesin sebanyak 2 proposal
  6. Teknik Elektro sebanyak 17 proposal
  7. D3 Teknik Elektro sebanyak 15 proposal
  8. Teknik Industri sebanyak 4 proposal
  9. Teknik Lingkungan sebanyak 7 proposal
  10. Teknik Perkapalan sebanyak 1 proposal
  11. Teknik Geologi sebanyak 3 proposal
  12. Teknik Geodesi sebanyak 3 proposal
  13. Sistem Komputer Sebanyak 22 proposal
Sumber : Dikti
Tautan : Proposal PKM FT Undip yang disetujui Dikti 2015
Rekap PKM
PKM-KC 55
PKM-PE 26
PKM-T 9
PKM-M 16
PKMK 9
Total 115

Tinggalkan Balasan