Berdasarkan Pengumuman No. 49/UN7.G1/KM/2023 tanggal 6 Juni 2023, diumumkan bahwa PT Pelindo Daya Sejahtera mengadakan program beasiswa bertajuk Champions Scholarship University 2023 untuk mahasiswa Universitas Diponegoro Semarang.

Adapun ketentuan dari beasiswa tersebut adalah sebagai berikut :

Ketentuan

Lini Masa*

* Lini masa dapat berubah sewaktu-waktu

Untuk mahasiswa yang berminat untuk mendaftar bisa melakukan pendaftaran dan melengkapi berkas yang diperlukan di beasiswa.undip.ac.id

Unduh Pengumuman No. 49/UN7.G1/KM/2023 di sini